Kami memberi peringkat vendor berdasarkan pengetesan dan penelitian yang ketat, tetapi juga mempertimbangkan umpan balik Anda dan perjanjian komersial kami dengan penyedia. Halaman ini berisi tautan afiliasi. Pengungkapan Iklan

Duda Review 2025 – Mengapa Ini BUKAN Pilihan yang Tepat?

Donna Moses Ditulis oleh: Donna Moses

Duda adalah salah satu dari pembangun situs web paling populer kami sebab pembangun situs ini menyediakan fungsionalitas mobile terintegrasi, personalisasi dalam situs mengesankan, sejumlah besar jajaran templat khusus bisnis dan lebih bagus lagi, antarmuka pengguna yang mudah dan kaya dan memungkinkan Anda untuk membangun situs web yang elok hanya dalam beberapa klik.

Ringkasan

💯Paket GratisTidak
💲Harga Awal$14.00
📄Bermacam-macam Template120+
🔌Aplikasi/IntegrasiYa
🛒Alat E-commerceYa
Bersama Pengecer Khusus untuk Cloud WordPress

1

Duda merupakan Pembangun Situs Web Lakukan Sendiri yang Mengesankan, Terutama bila Anda Mencari Pembangun Situs yang Tampil Bagus untuk Mobile

Sekarang ini, akun seluler sudah lebih dari 50% lalu lintas jelajah di seluruh dunia, sebab semakin banyak saja orang menggunakan ponsel mereka untuk online. Dengan dasar ini, penting bagi situs web Anda untuk dioptimalkan bagi perangkat seluler. Bisnis yang cerdas juga mengantarkan pengalaman personal yang disesuaikan dengan kebutuhan dan preferensi dari pengunjung situs web mereka. Di zaman serba seluler ini dan permintaan pelanggan yang terus berubah, Duda merupakan pilihan fantastis tidak hanya untuk membangun situs web dengan fungsionalitas mobile mengesankan, tetapi juga untuk pengalaman kustomisasi para pengguna berdasarkan pada riwayat jelajah, lokasi dan bahasa mereka.

Bila Anda mencari pembangun situs web yang akan memberikan Anda kemungkinan sesungguhnya pada pemilihan templat yang sejalan dengan merek Anda, Duda menjadi pilihan terbaik. Apakah Anda memilih paket gratis atau memilih meningkatkannya ke salah satu paket premium untuk bisnis Anda yang berkembang, deretan fitur dan fungsionalitas yang ditawarkan Duda menjadikan pembangunan situs web profesional benar-benar kilat.

4.2

Templat

duda templates

Pilih Di Antara 90 Lebih Templat Indah dan Pasti Responsif

Responsif: Templat-templat Duda memungkinkan Anda untuk terus-menerus melihat bagaimana situs web final Anda akan tampak pada desktop, ponsel, dan tablet.

Dapat disesuaikan: Dengan Duda, Anda bisa mengutak-atik pengaturan tema, teks, warna, dan navigasi untuk membangun model situs web yang selalu Anda inginkan.

Bisnis yang Utama: Duda sangat cocok dengan usaha berukuran kecil atau menengah. Apakah Anda seorang dokter gigi atau fotografer, pelatih pribadi atau pemilik restoran, semua peralatan yang Anda perlukan untuk merancang situs web hebat bisa Anda gunakan.

5.0

Fitur

duda features

Duda Berhasil Mengantarkan Pengalaman Kustomisasi bagi Pengunjung Situs

Apakah yang menjadikan Duda keren adalah terutama karena semua fiturnya disediakan semata-mata untuk membantu Anda membangun situs web yang benar-benar sesuai dengan kebutuhan khusus masing-masing pelanggan. Fitur bahasa adalah salah satu kekuatan terbesar Duda. Alat yang ramah SEO tidak hanya mendukung semua bahasa utama; alat ini juga memungkinkan Anda dengan mudah menambahkan bahasa lain yang kurang terkenal sehingga Anda bisa menjangkau semua pelanggan di seluruh dunia.

Alat Personalisasi Situs Web

Alat Personalisasi Situs Web yang tersedia juga dalam paket gratis, menawarkan berbagai macam aksi kustomisasi dengan cara yang tidak mampu disediakan oleh pembangun situs lainnya. Alat ini memungkinkan Anda untuk menghasilkan fitur yang dipicu oleh kondisi tertentu contohnya, pesan pop up untuk pengunjung pertama, video yang dipicu oleh pengunjung yang berkunjung kembali, penawaran spesial bagi pengunjung dari kota tertentu dll.

4.0

Kemudahan penggunaan

duda-ease-of-use-2

Bangun dan Perindah Situs Web Anda Tanpa Repot

Antarmuka Duda yang bersih dan minimalis membebaskan Anda untuk menyimpan hasil pekerjaan Anda, membatalkan dan mengulangi penyuntingan, serta mengedit dan memublikasikan situs web Anda hanya dengan beberapa klik.

Editornya membuka untuk Anda beberapa set opsi kustomisasi mengagumkan termasuk palet warna, semua huruf yang mungkin ada, model navigasi untuk berbagai perangkat seluler dan untuk desktop. Bila Anda merasa sungguh kreatif, Anda bisa langsung menuju ke pengaturan aneka warna dan gambar latar belakang untuk mobile dan desktop.

Menambahkan elemen ke situs Anda untuk tambahan fungsionalitas juga sangat mudah – klik saja Add Element pada kolom editor desain untuk membuka Kotak Pandora elemen-elemen nan indah yang cuma perlu diseret dan dilepaskan sesuka Anda.

Kontrol Penampilan dan Rasa dari Situs Web Anda

Setiap elemen dari Duda dilengkapi dengan tab Pengaturan yang memungkinkan Anda untuk mengedit pengaturan spasi menggunakan kode CSS dan kode HTML untuk elemen khusus itu. Duda membantu Anda menghemat waktu dengan menarik konten dari situs web lain untuk mengisi situs Anda. Kalau itu belum cukup, Anda bisa menduplikat halaman web mana saja yang sedang Anda bangun untuk memakai desain lain dari bagian situs web Anda. Menyangkut tentang menyingkirkan kerepotan dalam membangun situs web yang dahsyat!

4.0

Dukungan

duda-support

Duda Menuntun Anda Di Setiap Langkah!

Duda memiliki bagian Pertanyaan Umum/FAQ yang luas, dan juga mencakup beberapa video. Dukungan email tersedia bagi para pengguna premium. Sayangnya, dukungan telepon dan live chat tidak ada yang agak mengecewakan untuk sebuah pembangun situs web kelas atas seperti ini. Untuk alasan ini, saya menilai 9,0 untuk dukungannya, tetapi dengan bagian FAQ yang sangat luas, Anda semestinya tidak menemui masalah membangun situs web Anda.

4.0

Harga

Berapa Biaya dari Situs Web Lakukan Sendiri?

Untuk memastikan, Duda tidak dijual murah dibandingkan dengan pembangun situs web populer lainnya. Layanannya disajikan dalam tiga tataran: Gratis, Bisnis+ dan Bisnis+ eDagang. Paket gratisnya lumayan royal, memungkinkan Anda untuk menciptakan situs web dengan jumlah tak terbatas tanpa ada pembatasan lebar pita. Meskipun Anda tidak akan memiliki ranah/domain sendiri pada akun gratis dan situs web Anda menampilkan iklan Duda, Anda juga mendapatkan alat personalisasi situs web dari Duda dan Anda bisa menjual hingga 10 produk pada situs eDagang Anda.

Meningkatkan ke paket Business+ memberikan Anda akses ke fitur-fitur keren seperti ranah sendiri, dukungan email, analisis situs komprehensif, akses ke mode pengembang, cadangan situs dan keamanan HTTP. Paket Business+ eCommerce menambahkan segala yang Anda perlukan untuk toko online serius, mencakup lebih dari 2500 produk, kategori produk tidak terbatas, manajemen order dan langganan, dan tinjauan produk terintegrasi dengan Facebook.

Bandingkan

Bandingkan Duda dengan Para Kompetitornya?

1WixBandingkanSkor Kami4.9Bandingkan
1SquareSpaceBandingkanSkor Kami4.8Bandingkan
1DudaBandingkanSkor Kami4.2Bandingkan
1SimpleSiteBandingkanSkor Kami2.5Bandingkan

Ulasan Duda: Kesimpulan

Tanpa diragukan lagi, beberapa sisi negatif dari Duda tidak akan bisa mencegah Anda untuk membangun dengan mudah situs web modern nan indah, entah Anda menggunakan paket gratis atau pada paket premium. Bila fungsionalitas mobile penting bagi Anda sebagai usaha berukuran kecil atau menengah, Duda tidak akan mengecewakan. Tersedianya widget situs lebih dari cukup untuk membantu Anda membangun situs web responsif yang gampang dinavigasi baik pada perangkat bergerak atau desktop. Selain dari memudahkan Anda untuk membangun situs web multibahasa, Duda juga membuka kemungkinan untuk menciptakan aturan-aturan personal untuk menyajikan pengalaman khusus bagi siapa saja yang mengunjungi situs web Anda. Paket bisnis sungguh layak untuk dilihat bila Anda menginginkan tambahan fitur seperti dukungan email, analisis situs, dan keamanan HTML tambahan – atau ketika usaha Anda begitu berkembang pesat sehingga melampaui batasan produk dari paket gratis.
Donna Moses Donna Moses
Donna penulis penuh semangat yang sangat mengutamakan tentang pembuatan konten yang memikat hati dan membangkitkan pemikiran untuk dunia online dan teknologi. Dia penggemar berat teknologi baru dan tren internet.
1.7
Ulasan pengguna
Berdasarkan pada 13 ulasan dalam bahasa 7
Jadilah yang pertama memberikan ulasan tentang Duda dalam bahasa Indonesia!
Ulasan pengguna tidak diverifikasi
Tulis Ulasan
Anda dapat membaca ulasan para pengguna dalam bahasa lain
Balas ke ulasan
Balas
Kunjungi Duda
reply
id
Kesalahan
onclick="trackClickout('event', 'clickout', 'Visit User Reviews', 'duda', this, true, ReturnPopup );"
View 1 reply
Lihat %d balasan
They really don’t want to help customers to create

I paid the most expensive plan with them as I have a Marketing Agency. I loved the dea of white label... but when a customer wanted to migrate to their own server, duda gave me a lot of files separating mobile, tablet and computer... There was no easy integration to make it work for a specific device, only if you are inside duda. They sweared to me over and over that it was going to be possible... I did contract the service because of this but got more problems that anything else. They didn't wanted to return me the money even when they didn't committed themselves in their promises and their only response was... cancel with no guarantee n returning the money... I'm extremely unsatisfied with their customer service, their lack of support when trying to migrate a site (which was one of their main highlights) their lack of courage to pursue their own promises even when the service was extremely expensive... I will never recommend working with this, I would rather recommend solutions like TeleportHQ that can export to any type of solution and work exactly the same as duda. They even can export to Javascript frameworks like react without any problem. Stay away from duda, make you a favor, save money. Maybe then they will think in their customers and later stop promising things they don't know how to do.

1 avatar
Christopher Orea, AS
04 Januari 2023
1
Doesn’t work well/at all with iPads and Tablets

I tried Duda for 5 months with my clients. A great maker EXCEPT it has a major technological flaw. The sites look AWFUL on tablets- especially iPads (which Duda techs admit is a big problem they are trying to fix). All the page's images, content and text were constantly jumbled on every type of iPad screen. On smaller screens such as the 13 inch Macs and PC laptops, sides were cut off and the sites got chopped to fit the screen. Not good. With Duda (up to Oct 2020) there is NO CONSISTENT screen resizing across device sizes, and many APPLE iPads simply just won't work with the system. What a waste. After spending a week or 2 of valuable design time on a client's site, to get calls saying the pages are all "jumbled" really isn't acceptable. Besides, 40% of the market is going to see an awful, jumbled website with Duda. Not good for any brand.

1 avatar
Kevin, Kanada
07 Januari 2021
1
Overly Simple Features with no commitment to improving them

I have been using Duda for over 5 years as my main platform for delivering websites to clients. The core of the platform is excellent and easy to work with. This keeps me around. It is great for simple websites or micro-sites. However, its widgets and features are terribly basic with minimal features and functionality. Expected features are missing from everything. When they release features, they don't act on immediate feedback and make improvements. Regular requests and bug reports are thrown into the abyss and rarely heard from again. Duda is good, but you will still need other options (like WordPress and Shopify), but expect to be disappointed and be prepared to live with the deficient functionality. Duda could be so much better. It breaks my heart.

1 avatar
BDM, Jepang
06 September 2020
3
Hidden cost

First, they say, team subscription and charged my credit card for 113.USD and later when trying to publish its says need to pay more 90$ and there are more and more hidden costs. WordPress is much easy just buy a template edit yourself and publish. here with duda your in the chain of payments

1 avatar
Wang, AS
30 November 2019
1

Hi Wang. We'd like to hear more information about your experience with Duda. Please reach out to us at https://www.duda.co/contact.

avatar
Duda , AS
07 Januari 2020

I was going to about to buy a plan, fortunately I saw your comment. I do not sure that duda is clear in its prices.

1 avatar
anonymus , Meksiko
04 Maret 2020
Berbagi dengan keluargaBerbagi dengan Multi PenggunaDukungan AhliCadanganSinkronisasi cerdasSolusi PribadiSolusi BisnisOpsi timFolder offlineRiwayat dan pemulihan file
Alternatif selain Duda
Wix: Terbaik untuk Membuat Situs yang Indah dan Unik
Skor Kami
4.9
Paket gratis terbaik dengan fitur terbanyak
Baca Ulasan
SITE123: Cara Termudah Membuat Situs Sederhana
Skor Kami
4.7
Kesederhanaan yang menyenangkan dan mudah digunakan
Baca Ulasan
Hostinger Website Builder: Terbaik untuk Membuat Situs Kustom Dengan Cepat
Skor Kami
4.8
Sarana AI untuk memudahkan pembangunan situs web
Baca Ulasan
Shopify: Terbaik untuk E-Niaga Khusus
Skor Kami
4.8
Semua yang Anda perlukan untuk menjual online
Baca Ulasan
33179